Jakarta, KompasOtomotif - PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) makin
pede
dengan Ertiga di awal tahun ini - sebagai model terlaris - dengan
ritel mencapai 14.217 unit, naik 26 persen dibandingkan dengan bulan
yang sama pada tahun sebelumnya 11.262 unit.
MPV ini menjadi penyumbang terbesar, 5.192 unit atau berkontribusi 37
persen dari total penjualan, naik 48 persen dari periode sebelumnya.
Terlaris kedua, Carry (pikap) 4.161 unit atau 29 persen dan ketiga APV
(minibus dan pikap) 2.932 unit (21 persen). Sementara LCGC-nya, Karimun
Wagon-R hanya bisa terjual 1.528 unit, disusul hasil Grand Vitara dan
Swift 302 unit.
Wholesale
Untuk
wholesale,
diperoleh hasil 14.864 unit, juga masih mengandalkan Ertiga sebagai
model terlaris dengan sumbangan 37 persen atau 5.378 unit. Kedua Carry
4.371 unit (30 persen), APV 3.182 unit (22 persen) dan Karimun Wagon R
1.693 unit.
“Hasil penjualan ini merupakan motivasi baik bagi
kami di awal 2014. Menjadi tambahan energi untuk semakin meningkatkan
kualitas dan kinerja untuk mencapai target,” jelas Davy J. Tuilan,
Direktur Penjualan, Pemasaran, dan Pengembangan Jaringan SIS dalam
keterangan resminya, Senin (10/2/2014).
Terima kasih telah membaca artikel tentang
Januari 2014: Ritel Suzuki Mobil Naik 26 Persen di blog
Beatles Ringtone Smnle jika anda ingin menyebar luaskan artikel ini di mohon untuk mencantumkan link sebagai Sumbernya, dan bila artikel ini bermanfaat silakan bookmark halaman ini diwebbroswer anda, dengan cara menekan Ctrl + D pada tombol keyboard anda.
Artikel terkait :
Suzuki Bakal Pensiunkan Grand VitaraTokyo, KompasOtomotif - Suzuki mengumumkan rencana di tahun mendatang terkait deretan line… Read More...
Konsep Lexus dengan Wajah Hologram yang Agresif
Geneva, KompasOtomotif - Lexus memperkenalkan calon model kompak termurah LF-SA di Geneva Moto… Read More...
Lancer Evo X Model Pamungkas, Semakin GanasTokyo, KompasOtomotif – Lancer Evolution (Evo) X akan menghilang dari jajaran legenda mobil ken… Read More...
Pengalaman Pertama Naik Sepeda Motor Listrik ”Super”
Jakarta, KompasOtomotif – Belum lama ini, Garansindo Technologies memberi kesempatan beberapa … Read More...
Chevrolet Jual Nissan "Evalia" dengan Nama City Express Chicago, KompasOtomotif — Nissan Motor Co Ltd boleh
berbangga jika NV200 atau di Indonesia dis… Read More...
HRC dan Pedrosa Ke Indonesia Tinggalkan MarquezJakarta, KompasOtomotif – Dalam launchingaktivitas balap PT Astra Honda Motor (AHM), Sabtu… Read More...
Eksplorasi Fitur dan Kelengkapan Fiat 500 SportJakarta, KompasOtomotif - Fiat 500 Sport sengaja didesain untuk memenuhi individu berjiwa muda,… Read More...
Antrean Pecinta Avanza "Mengular" di Avanzanation MedanMedan, KompasOtomotif – Penggemar sekaligus pemilik
Toyota Avanza di Medan dan sekitarnya, mendapat… Read More...
Setelah Indonesia, GM Juga Stop Produksi di ThailandBangkok, KompasOtomotif - Hanya selang sehari setelah General Motors (GM) mengumumkan kabar men… Read More...
Ini Banderol Suzuki CelerioLondon, KompasOtomotif - Suzuki Inggris meluncurkan model terbarunya, Celerio, yang mengisi seg… Read More...
Kata Share | Mas Sehat | Ston SEO Responsif Blogger Template
Suka artikel ini? Bagikan :